Kamis, 29 April 2010

Tips Mencari PTC Bukan Scam


Sekarang ini ada banyak sekali  situs PTC bertebaran di internet baik yang lokal maupun internasional. Ada baiknya kita berhati-hati terhadap situs-situs tersebut dan tidak asal ikut. Sebelum bergabung, pastikan bahwa situs PTC tersebut adalah situs terpercaya (seperti NeoBux) dan bukan situs yang melakukan scam (situs PTC yang tidak penipu yang tidak melmberikan bayaran, hanya janji kosong !). Jangan sampai anda menyesal sudah ikut selama berbulan-bulan tapi anda tidak dibayar sama sekali. Cara para paling mudah dan sederhana adalah dengan melakukan penelusuran melalui google (walau tidak dijamin bahwa ini cara paling akurat).
  • Masuk ke google.com (baiknya yang internasional, yang lokalan “google.co.id” biasanya informasi yang ditampilkan masih kurang)
  • Ketika nama situs dan tulisan “scam” misalnya “situsptc.com scam”
  • Bacalah review orang-orang yang menuliskan informasi tentang situs PTC tersebut dan apa alasannya mengatakan situs tersebut melakukan penipuan (scam).
  • Cari pembanding (misalnya search di google.com “situsptc.com pay me” dll,), karena siapa tahu ada orang yang benar-benar sudah dibayar dari situs PTC tersebut dan lihat apa kesan-kesannya....
  • Search lewat www.whois.com, ketikkan nama PTC tersebut, lihat sudah berapa lama PTC tsb berdiri. Biasanya PTC terpercaya akan bertahan lama. 
Mungkin demikian sedikit info, semoga bermanfaat...

0 komentar:

Posting Komentar